Kamis, 14 Mei 2015

KENALI BIMBINGAN DAN KONSELING

Kata siapa jadi guru itu BK itu malah jadi guru yang galak dan ditakutin siswanya ? kalau pemikiran kalian masih seperti
itu berarti kalian gak kekinian. Ada banyak hal yang orang lain gak tau sebenernya siapa sih guru BK itu kenapa masih aja ada yang menganggap negatif . Pada awalnya memang jadi sebuah kewajaran buat kalian, karena kalian sendiri ngeliat langsung di kenyataannya, dan mereka seperti “polisi Sekolah” tapi sebenernya kalian tau gak sih guru BK itu kayak gimana , ya bisa jadi kalau kalian udah tau kaya gimana pekerjaan guru BK, kalian bisa “jatuh cinta”.. mungkin aja.. yuk kita liat sebagaian kecil tentang guru BK.


a

Berawal dari dua kata yaitu Bimbingan dan konseling, dari dua kata itu bisa kita liat kalau guru BK ini memberikan bimbingan dan konseling kepada orang yang memang membutuhkan. Membutuhkan dalam arti memang membutuhkan bimbingan atau bantuan dalam mengatasi masalah. Tidak hanya siswa atau remaja yang memang sering melewati masa krisis dalam hidupnya, namun apabila sudah dewasa pun tidak lepas dari masalah. Tapi ada konsep utama dalam bimbingan dan konseling loh, seseorang yang punya masalah tidak boleh bergantung kepada konselornya , dia harus mandiri dan mampu menyelesaikan masalahnya sendiri, karena konselor bukan orang yang memang memberikan nasihat atau petuah, karena konselor yakin dan percaya bahwa yang bisa menyelesaikan masalahnya adalah si “pemilik masalah”.Memang akan ada banyak cara atau treatment yang dapat membantu konseli sesuai dengan masalah yang dihadapi.
Selain itu kita juga belajar karakteristik konselor misalnya sebagai diri yang terbuka terhadap perubahan, hangat, humoris, empati, dan yang pasti memiliki jiwa sosial yang tinggi. Salah satu karakteristik yang harus dimiliki adalah empati, kita tahu bahwa empati itu dapat diartikan merasakan apa yang orang lain rasakan. Dalam membatu orang lain kita bukan hanya sekedar melihat orang lalu kasihan, namun juga harus memiliki empati yang tinggi, yaitu dengan memberikan bantuan, Seorang konselor yang datang dan meminta pertolongan otomatis harus memiliki sikap empati karena untuk mengerti dan membantu orang yang memiliki masalah tersebut. Selain itu juga ada sikap hangat dan humoris agar orang yang melakukan konseling pun dapat nyaman dan terbuka dengan semua permasalahan yang 

2 komentar:

maolanasidik mengatakan...

Mau tanya,
Di sekolah saya dulu guru bk nya kok lulusan S1 psikologi yaa?
Apakah guru bk juga bisa dari jurusan lainnya?

maolanasidik mengatakan...

Mau tanya,
Di sekolah saya dulu guru bk nya kok lulusan S1 psikologi yaa?
Apakah guru bk juga bisa dari jurusan lainnya?